Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

Mata Pelajaran Prakarya Kelas 9D dan 9E Pada Tanggal 20 November 2020

RESEP IKAN NILA BAKAR BUMBU KECAP SPESIAL HARAP SISWA MENGETAHUI DAN MENONTON  YOUTUBE DIBAWAH INI KARENA  INI AKAN JADI  UJIAN PRAKTEK KITA UNTUK SEMESTER GANJIL TUGAS UNTUK SISWA KELAS 9D DAN 9E 1. Silakan tonton video ini serta tulis apa yang dibicarakan dalam video ini. 2. Tulis dibuku catatanmu serta tulis nama ,kelas serta tanggal tugasmu. 3. Video ini paling lambat diterima hari minggu pada tanggal 22 november 2020 pukul 23.59 wib 4. Silakan Foto selfie dengan tugas tersebut.

Tugas Penjasorkes kelas 8 dengan materi Atletik

 Pengertian Atletik           Atletik merupahkan gabungan dari beberapa jenis olahraga secara garis besar yang dapat dikelompokkan seperti lari,lempar,lompat dan jalan.Atletik berasal dari bahasa Yunani " Athlon " yang berarti kontes. Atletik merupahkan cabang olahraga yang diperlombakan pada olimpiade pertama 776 M. Induk organisasi Atletik di indonesia adalah PASI ( Persatuan Atletik Seluruh Indonesia). Berikut Ini Macam - Macam Olahraga Atletik serta sejarah Singkatnya.. 1. Lari           Berlari adalah salah satu kompetisi yang paling sederhana dalam sejarah umat manusia. Tidak ada Tim yang diperlukan  dan tidak ada juga peralatan yang mahal yang dibutuhkan. Lari cuman dibutuhkan kekuatan otot kaki yang dapat berlari cepat agar mencapai finish. Itu sebab nya berlari merupahkan bagian dari olimpiade sejak awal diadakan.     A. Jenis - jenis Lomba Lari 1. Lari Jarak Pendek               Jarak Lomba lari jarak pendek biasanya berjarak 100 meter, lari jarak pendek biasanya di

Tugas Mata Pelajaran Prakarya Kelas 9D dan 9E (16 OKTOBER 2020 )

Gambar
 SARANA DAN PERALATAN BUDI DAYA ( PEMBESARAN ) IKAN KONSUMSI  Budidaya ikan bertujuan untuk menyediakan ikan dalam memenuhi kebutuhan pangan sumber protein selaian dari kegiatan penangkapan. Kebutuhan pangan sumber protein yang bersumber dari ikan semakin hari mengalami peningkatan seiring dengan kesadaran masyarakat tentang pentingnya kandungan gizi ikan. Hal ini merupakan peluang bagi pengembangan budidaya ikan konsumsi. Ikan konsumsi adalah ikan yang dibudidayakan untuk tujuan sumber pangan atau konsumsi. Contoh ikan konsumsi yang dibudidayakan antara lain: lele, gurami, bawar, nila, belut, kerapu, dan bandeng. Pengembangan perikanan budidaya disesuikan dengan kondisi geografis wilayah setempat. Pada daerah dataran tinggi dan rendah dibudidayakan ikan air tawar. Budidaya ikan air payau dikembangkan pada daerah pantai, muara sungai atau rawa payau. Budidaya ikan laut dikembangkan pada daerah laut yang terlindungi ombak dan gelombang seperti teluk, selat, dan perairan dangkal. Lokasi

TUGAS MATA PELAJARAN PENJASORKES KELAS 8 ( 15 OKTOBER 2020 )

SEJARAH PERMAINAN SOFT BALL                        Sofbol  atau  softball  adalah  olahraga bola  beregu yang terdiri dari 2 tim. Permainan sofbol lahir di Amerika Serikat, diciptakan oleh George Hancock di kota Chicago pada tahun 1887. Sofbol merupakan perkembangan dari olahraga sejenis yaitu bisbol ( baseball ) atau  hardball . Bola sofbol saat ini berdiameter 28-30,5 sentimeter; bola tersebut dilempar oleh seorang pelempar bola ( pitcher ) dan menjadi sasaran pemain lawan yang memukul ( batter ) dengan menggunakan tongkat pemukul ( bat ).      Terdapat sebuah regu yang berjaga ( defense ) dan tim yang memukul ( offense ). Tiap tim berlomba mengumpulkan angka ( run ) dengan cara memutari tiga seri marka ( base ) pelari hingga menyentuh marka akhir yaitu  home plate . Cabang olahraga Softball boleh dikatakan olahraga yang paling digemari anakanak muda, terutama para pelajar dan mahasiswa.Biasanya pada pemain mempergunakan seragam olahraga yang menarik, dengan disertai teriakan-teriaka

Tugas Prakarya Kelas 9 D dan 9 E (BUDI DAYA TERNAK HIAS ) Tanggal 09 OKTOBER 2020

 BUDI DAYA TERNAK  HIAS  JENIS - JENIS TERNAK HIAS      A. Kelinci  Kelinci  adalah hewan mamalia dari famili  Leporidae , yang dapat ditemukan di banyak bagian bumi. Kelinci berkembangbiak dengan cara beranak yang disebut vivipar. Dulunya, hewan ini adalah hewan liar yang hidup di  Afrika  hingga ke daratan  Eropa Data Biologis Masa hidup: 5 - 10 tahun Masa produksi: 1 - 3 tahun Masa bunting: 28-35 hari (rata-rata 29 - 31 hari) Masa penyapihan: 6-8 minggu Umur dewasa: 4-10 bulan Umur dikawinkan: 6-12 bulan Masa perkawinan setelah beranak  (calving interval) : 1 minggu setelah anak disapih. [ butuh rujukan ] Siklus kelamin : Poliestrus dalam setahun bisa 5 kali bunting Siklus berahi: Sekitar 2 minggu Periode estrus: 11 - 15 hari Ovulasi: Terjadi pada hari kawin (9 - 13 jam kemudian) Fertilitas: 1 - 2 jam sesudah kawin Jumlah kelahiran: 4- 10 ekor (rata-rata 6 - 8) Volume darah: 40 ml/kg berat badan Bobot dewasa: Sangat bervariasi, tergantung pada ras, jenis kelamin, dan faktor pemeliha

Teknik Dasar Dalam Permainan Tenis Meja ( 08 OKTOBER 2020 )

Gambar
  LANJUTAN MATERI TEKNIK - TEKNIK DASAR PERMAINAN TENIS MEJA 4.Teknik Pukulan (Stroke) Pukulan Forehand Pukulanforehand dilakukan jika bola berada disebelah kanan tubuh.Cara melakukan pukulan ini adalah dengan merendahkan posisi tubuh, lalu gerakkan tangan yang memegang bet ke arah pinggang. Jika tidak kidal gerakan ke arah kanan. Siku membentuk sudut kira-kira 90 derajat. Sekarang tinggal menggerakkan tangan kedepan tanpa merubah siku. Pukulan Backhand Pukulan backhand dilakukan jika bola berada disebelah kiri badan. Cara melakukannya pertama rendahkan posisi tubuh lalu gerakkan tangan ke arah pinggang sebelah kiri. Jika tidak kidal, dengan sudut siku sembilan puluh derajat. Gerakkan tangan dan bet ke arah depan, jaga siku agar tetap sembilan puluh derajat dan bet tetap lurus. 5. Jenis Pukulan a. Drive Drive  merupakan pukulan dengan ayunan panjang sehingga menghasilkan pukulan yang datar dan keras. Tipe pukulan ini keras dan cepat. Ada dua jenis  drive,  yaitu  forehand drive  and  b